Jakarta, ERANASIONAL.COM – Calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil menemui Presiden RI ke-7 Joko Widodo (Jokowi) di Solo, Jawa Tengah atas perintah Presiden RI Prabowo Subianto.
RK terlihat berkemeja biru langit dan celana hitam disambut Jokowi yang berkemeja putih lengan panjang dan mengenakan sepatu kets.
Pada kesempatan itu, RK memberi Jokowi oleh-oleh kue lapis Bogor dalam tas warna merah muda.
“Ini oleh-oleh buat Bapak, barangkali kangen,” kata RK.

Calon Gubernur dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) itu mengatakan sengaja membawa makanan khas Bogor karena Jokowi pernah tinggal di sana.
1 2
Tinggalkan Balasan